Postingan

KUTIPAN

Gambar
  Nama Kelompok: 1. Tiara Shafira 2. Sendy Erdyawan Pengertian Kutipan Menurut Wikipedia, Kutipan adalah pengulangan satu ekspresi sebagai bagian dari yang lain, terutama ketika ekspresi yang dikutip itu terkenal atau secara tersurat dihubungkan dengan kutipan ke sumber yang asli dan ditandai oleh tanda kutip. Menurut KBBI, Kutipan yaitu pengambilalihan satu kalimat atau lebih dari karya tulisan lain untuk tujuan ilustrasi atau memperkokoh argumen dalam tulisan sendiri. Pendapat ahli,, Kutipan adalah bagian dari pernyataan, pendapat, buah pikiran, definisi, rumusan, atau hasil penelitian dari penulis lain atau penulis sendiri yang telah terdokumentasi. Fungsi & Manfaat Penggunaan Kutipan Penggunaan kutipan memiliki beberapa manfaat, yaitu : Untuk menegaskan isi uraian Untuk membuktikan kebanaran dari sebuah pernyataan yang dibuat oleh penulis Untuk memperlihatkan kepada pembaca materi dan teori yang digunakan penulis, untuk mengkasi interpretasi penulis terhadap bahan kutipan yang

Sejarah Perkembangan Bahasa Indonesia

Gambar
  Sejarah Perkembangan Bahasa Indonesia 1) Perkembangan Bahasa Indonesia Sebelum Merdeka Pada dasarnya Bahasa Indonesia berasal dari bahasa Melayu. Pada zaman Sriwijaya, bahasa Melayu di pakai sebagai bahasa penghubung antar suku di Nusantara dan sebagai bahasa yang di gunakan dalam perdagangan antara pedagang dari dalam Nusantara dan dari luar Nusantara. Perkembangan dan pertumbuhan Bahasa Melayu tampak lebih jelas dari berbagai peninggalan-peninggalan misalnya: Tulisan yang terdapat pada batu Nisan di Minye Tujoh, Aceh pada tahun 1380 Prasasti Kedukan Bukit, di Palembang pada tahun 683. Prasasti Talang Tuo, di Palembang pada Tahun 684. Prasasti Kota Kapur, di Bangka Barat, pada Tahun 686. Prasati Karang Brahi Bangko, Merangi, Jambi, pada Tahun 688. Dan pada saat itu Bahasa Melayu telah berfungsi sebagai: Bahasa kebudayaan yaitu bahasa buku-buku yang berisia aturan-aturan hidup dan sastra. Bahasa perhubungan (Lingua Franca) antar suku di indonesia Bahasa perdagangan baik bagi suku yan

MEMPERINGATI SUMPAH PEMUDA KE-92

Gambar
Kabarpendidikan.id   28 Oktober yang diperingati sebagai hari Sumpah Pemuda yang akan terus diingat sepanjang masa. Peristiwa ini tercatat tahun 1928, para pemuda yang berasal dari berbagai daerah berkumpul menjadi satu untuk menyelesaikan sebuah permasalahan yang terjadi lewat pemikiran-permikiran bangsawannya.  Pada tanggal 28 Oktober 2020,  beberapa mahasiswa, aktivis mahasiswa, dan para Wakil Dekan di lingkungan  Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka  memperingatinya secara daring melalui zoom . Dalam hal ini Ketua Pusat Pembinaan dan Pengembangan Kemahasiswaan dan Alumni, Mubarak Ahmad menyampaikan sebuah refleksi di mana 92 tahun yang  lalu pemuda Indonesia berkumpul dengan berbagai bahasa sesuai daerahnya dan masih membawa identitas daerah. “92 tahun yang lalu kita tidak memiliki sebuah bahasa yang dapat dimengerti oleh semua kalangan, orang jawa menggunakan bahasa jawa, sumatera dengan bahasa melayu, betawi dengan bahasa betawi, ambon dengan bahasa ambon begitulah yang terja

TUGAS PRESENTASI PARAGRAF - KELOMPOK 1

Gambar
Assalamu'alaikum Wr. Wb. Dalam rangka memenuhi tugas untuk mata kuliah Bahasa Indonesia.  Kami dari Kelompok 1 Prodi S1 Akuntansi dari Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka yang beranggotakan : 1. Tiara Shafira                       1902015171 2. Sendy Erdyawan              1902015139 3. Khusnul Khotimah W     1902015131 4. Suryo Bowono                  1902015136 Dengan penjabaran dari presentasi sebagai berikut : Paragraf adalah satuan bahasa yang biasanya merupakan hasil penggabungan beberapa kalimat. Struktur Paragraf dibagi menjadi kalimat pokok dan kalimat penjelas. Ciri Kalimat Topik : Mengandung permasalahan yang potensial untuk dirinci dan diuraikan lebih lanjut. Merupakan kalimat lengkap yang dapat berdiri sendiri Mempunyai arti yang cukup jelas tanpa harus dohubungkan dengan kalimat lain Dapat dibentuk tanpa bantuan kata sambung atau penghubung (transisi) Persyaratan Paragraf Paragraf yang efektif harus memnuhi dua syarat yaitu : Kesatuan Paragraf : sebuah paragraf